Neuro Sains Terapan Wellness Patria Indonesia

Danny Pomanto Teken MoU Pembinaan Pendidikan Berbasis Neurosains dengan UPA

Wali Kota Makassar Ramdhan Pomanto menandatangani Memorandum of Understanding (Mou) dengan Universitas Patria Artha (UPA), Rabu (17/10/2018).

MoU tersebut terkait peningkatan SDM melalui pendidikan berbasis neurosains terapan.

Acara tersebut berlangsung di Balaikota Makassar, Jl. Balaikota.

Danny menyampaikan, penerapan neurosains diharap mampu mewariskan generasi kuat.

“Wajib kita menciptakan generasi kuat, jangan wariskan generasi lemah,” jelasnya. (LUO)

 

Sumber : patria-artha.ac.id

tag: Makassar Penapisan 

Share this post

Komentar (0)

Tinggalkan Komentar